Itu artinya, manusia sendirian dan tak perlu buang waktu untuk berusaha menjalin kontak dengan mahluk hijau berkepala besar, misalnya.
Klaim tersebut sedikit banyak membuat kesal para pro-alien dan mereka yang bermimpi telah bertemu dengan mahluk planet lain yang diduga lebih pintar ketimbang manusia.
Adalah ilmuwan senior dalam bidang astrofisika dari Universitas Harvard, AS, Dr Howard Smith yang meyakini sangat kecil kemungkinan bagi kita, manusia, untuk menemukan alien.
Kalaupun iya, hampir tak masuk akal untuk membuat kontak dengan mereka.
Penemuan 500 planet di luar tata surya atau sistem ekstrasolar yang mirip Bumi, tak lantas membuat kemungkinan bertemu alien makin besar.
Menurut Smith, planet-planet tersebut terlalu dekat dengan matahari mereka atau sebaliknya, terlalu jauh.
Itu artinya, kalau tidak panas ekstrim, planet-planet itu terlalu dingin untuk mendukung adanya kehidupan. Selain itu, orbit yang tidak beraturan akan membuat temperatur tidak menentu. Itu artinya, air tak mungkin ada.
Tiga alien pernah terlihat oleh seorang polisi di ladang gandum Inggris (ilustrasi).
“Kami telah menemukan, kebanyakan planet lain dan sistem tata surya di luar bumi jauh lebih liar dan berbeda dibanding tempat tinggal kita saat ini,. Lingkungan mereka sangat kejam untuk sebuah kehidupan” kata Smith seperti diberitakan Daily Mail.
“Informasi yang kita dapatkan mendukung fakta bahwa kita secara efektif sendirian di alam semesta”. Pernyataan Ilmuwan ini cukup kontroversial dengan pendapat ahli lainnya bahkan seperti Stephen Hawking.
Quote:
Lapisan Heliosphere yang terdapat dipinggir tata surya (solar
system) berbentuk seperti balon menjadi salah satu penghalang komunikasi
ke planet luar. Menurut Hawking, ada ada miliaran galaksi di luar sana. Itu membuat keberadaan bentuk kehidupan lain selain manusia, menjadi rasional. Demikian juga peneliti dari University of London, baru-baru ini mereka mengeluarkan analisa bahwa ada 40.000 planet yang mungkin jadi dunia para alien. |
Quote:
Kuiper Belt atau Sabuk Kuiper yang terdiri dari jutaan asteroid menghalangi tata surya Namun, untuk Smith, estimasi Hawking maupun penelitian University of London terlalu optimistis. “Harapan untuk melakukan kontak dengan mahluk asing dibatasi gelembung kecil angkasa di sekitar Bumi. Gelembung seperti Kuipert Belt, Heliosphere dan awan Oort akan menghambat dan mempengaruhi sinyal yang dikirim ataupun yang diterima oleh Bumi. Oort Cloud atau Awan Oort yang terdiri dari milyaran asteroid juga berbentuk bola, sebagai penghalang paling luar dari sistim matahari kita. |
Quote:
Lapisan Heliosphere adalah lapisan yang berada di wilayah planet
berupa “bola” dan diluar heliosphere terdapat sabuk Kuiper atau Kuiper
Belt yang terdiri dari jutaan asteroid.Dan jauh diluar dari Kuiper Belt masih ada Awan Oort atau Oort Cloud yang juga berbentuk “bola bundar” dan terdiri dari milyaran asteroid.
Mungkin mencapai 1.250 tahun cahaya dari planet. Alien tak akan mungkin menerima sinyal dari Bumi dan membalas sinyal itu.”
“Dan semua ini membuat jeda komunikasi terhadap planet diluar tata surya akan memakan waktu puluhan tahun atau bahk sumber | oke77.blogspot.com | http://forum.viva.co.id/misteri/1321141-terungkap-alien-itu-tidak-pernah-ada.html
total komentar :
|